Notebook Asus Transformer T300 Che |
Mempunyai desain bentu yang sangat tipis serta multi fungsi diyakini produk Asus Transformer Book T300 tersebut digadang-gadang akan menjadi sebuah notebook smartphone yang paling tipis didunia. Dibekali dua kapasitas penyimpanan data internal-nya yang sangat besar, yaitu sebesar SSD 128 GB sudah diberikan pada tablet serta 500 GB untuk diberikan ke notebook-nya. Jadi, sudah dipastikan perangkat ini bakal mampu menampung berbagai macam aplikasi. Baca juga mengenai produk yang sebelumnya sudah kami berikan informasinya dengan lengkap yakni Asus Transformer Book V saat ini lagi santer diperbincangkan dari semua kalangan.
Notebook Asus Transformer Book T300 Che |
Banyak fitur keunggulan dari produk Asus Transformer Book T300 Che ini, dari sisi layarnya sudah berteknologi IPS Full HD dengan ukuran luas 13.3” inch dan beresolusi layar 1080p@30fps, processor-nya pun telah mengusung Core i7. Yang lebih menariknya lagi pada system operasinya yang telah menggunakan OS ganda yakni Windows 8 dan juga Windows 8 Pro. Kapasitas dari kamera pun dua-dua nya memiliki resolusi yang sama yakni 720p HD dan sudah berkekuatan 5 MP, sehingga bisa menghadirkan sebuah warna layar yang begitu jernih seperti sebuah crystal pada saat mengambil gambar foto atau pun video melalui webcame.
Spesifikasi Transformer Book T300 Che
- Produk Garansi : Garansi Resmi 1 Tahun
- Jaringan Koneksi : BT v4.0 Support (On WLAN+ BT v4.0 Card Combo)
- Berat / Bobot : 1,9 kg, with battery Polymer
- Ukuran Dimensi : 340 x 219 x 7.5 mm – 23 mm
- Tipe Layar : IPS WQHD
- Ukuran Layar : 13.3" Inch 16:9
- Resolusi Layar : 2560 x 1440 pixels
- Graphics : Integrated Intel – HD Graphics 4000
- Kamera : Web Kamera HD, Optional 5 MP
- Processor : Intel Core i7 3517U | Intel Core i5 3317U
- System Operasi : Windows 8
- Versi System Operasi : Windows 8 Pro
- Memory : 4 GB OnBoard | DDR3 1600 MHz SDRAM
- Storage : 500 GB HDD with 128 SSD | 320 GB HDD with 128 SSD
- Battery : Polymer 2 Cell 5000 mAh | Polymer 2 Cell 3120 mAh
- Card Reader : MicroSD, SD/MMC, 2-in-1
- Audio : Built-in 4 Speaker And Microphone Maxx Audio Support
- 1x Combo jack audio
- 1x SD Card Reader
- 1x Mini Port Display
- 1x Micro HDMI
- 1x USB v3.0 Port (s)
- 1x Connector Docking
- 1x RJ45 LAN jack for Insert LAN
- Intel Broadell
- Output : 19 V DC | 3,42 A | 65 W
- Input : 100- 240 V AC | 50/60 Hz Universal
Harga Transformer Book T300 Che
- Harga Baru : Rp.13.000.000
- Harga Bekas : -
- Harga Terbaru : Cek Disini
Harga kisaran yang sudah kami berikan diatas itu sifatnya tidak mengikat, karena harga tersebut sewaktu-waktu masih bisa berubah tergantung tempat wilayah atau pun kota masing-masing. Selesai sudah kami mengulas Harga Dan Spesifikasi Transformer Book T300 Che ini. Agar bisa selalu mengetahui sebuah harga-harga produk yang selalu ter-update, kunjungi saja di website http://www.rajacomputerku.blogspot.com dan cek harga yang anda ingin mengetahuinya, karena website ini selalu update dan lengkap.
0 Komentar untuk "Harga Asus Transformer Book T300 Che Terbaru, Dengan Kelebihan 2 Fungsi Pengoperasian"